Cara memasang Google translate di blog Anda
Blog Anda ingin di lengkapi Google translate seperti blog saya ini ?. Mudah saja, Anda bisa langsung kunjungi www.translate.google.co.id dan ambil kode htmlnya kemudian pasang ke blog Anda. Nah mungkin ada sebagian orang yang masih bingung gimana cara memasukkan kode htmlnya, di masukkan sebelah mana ya. Berikut ini saya jelaskan caranya :
Langsung masuk ke blogger kemudian klik Rancangan terus klik Edit Html dan sisipkan kode google translatenya di atas kode </body>. Contohnya seperti berikut ini:
<div align='right' style='position: fixed; top: 1px; right: 1px;'>
<div id='google_translate_element'/><script>
function googleTranslateElementInit() {
new google.translate.TranslateElement({
pageLanguage: 'id'
}, 'google_translate_element');
}
</script><script src='http://translate.google.com/translate_a/element.js?cb=googleTranslateElementInit'/>
</div>
</body>
Nanti hasilnya seperti yang ada di blog saya ini, berada di sebelah kanan atas secara floating, maksudnya google translate tidak ikut geser ketika Anda menggeser halaman blog Anda.
Selamat mencoba ya...:)
4 Responses to "Cara memasang Google translate di blog Anda"
Mas Rahmat,yth
saya ikutin saran mas, tapi waktu saya masuk ke translate google, ambil kodenya di mana?
tolong kasih info ya.
terima kasih
ibrahim
@ Kang Ibra : Anda cukup copy kode google translate yang ada di atas, kemudian paste ke Edit html di atas kode body yang ada di rancangan sesuai dengan contoh di atas.
OK N MANTAP BOSS...
keren abis
Post a Comment